► Bakso Beranak ◄
Resep Oleh :
(Tinggal SHARE untuk menyimpan resep ya buntik)
Coba Klik Jempol (y) Yang di Atas,untuk mendapatkan update resep terbaru setiap hari ?
Bahan-bahan
3 porsi
200 gram daging sapi giling
200 gram daging ayam giling
2 butir telur
3 sendok makan tepung tapioka
2 sendok makan bawang merah goreng (dihaluskan)
1/2 sendok teh merica bubuk
1 bungkus kaldu saset rasa sapi
secukupnya garam
Campur semua adonan sampai tercampur rata..buat bakso kecil dulu
Buat bakso besar..ambil adonan pipihkan di magkok kecil yg sebelumnya di mangkok diolesi minyak goreng dulu(biar tdk lengket)isi dengan bakso kecil
Ditutup isi dg adonan kemudian masukkan ke air mendidih pelan2
Rebus sampai bakso mengapung
Kuah : menggunakan bekas rebusan bakso diberi bumbu bakso instan.
Pelengkap: tahu pong,saus,kecap,acar,sambal,bawang goreng,daun bawang,sledri
Selamat mencoba
Terima kasih kak Ria Fitria yuniarti telah berbagi resep
Jangan lupa download juga aplikasi isengmasak
https://isengmasak.com/aplikasi
#isengmasak #masakan #masakanthai #masakan_indonesia #masakanenak #iseng_masak #masakanpedas #masakanjepang #masakanrumah #masakanchinese #masakanindonesia